Tag Archives: oyo

Menyusuri Goa Si Oyot di Gunungkidul

Goa Si Oyot

Goa Si Oyot,  goa identik dengan gelap, lembab dan tempat kelelawar, dan juga berupa lorong. Ada satu goa yang berada di Gunungkidul kondisinya lebih ekstrim dari itu. Bagi yang suka tantangan kondisi ini pasti akan sangat menantang apalagi dalam menyusuri goa oleh pengelola hanya difasilitasi helm dan sepatu tanpa diperbolehkan membawa penerangan. Sungguh memberikan tantangan […]

Dewa Bejo, Desa dengan Aneka Ragam Wisata

Dewa Bejo

Dewa Bejo atau desa wisata Bejiharjo merupakan salah satu desa wisata di Kabupaten gunungkidul yang terletak di kecamatan Karangmojo tidak jauh dari ibu kota kabupaten Gunungkidul atau wonosari.  Jumlah penduduk  kurang lebih mencapai 14.600 jiwa dengan jumlah kaka 3.830 dengan mata pencaharian utama sebagai petani dan pedagang. Potensi wisata yang beragam  membuat desa ini sering […]

Berkunjung ke Hutan Mangrove di Yogyakarta

Hutan Mangrove di Yogyakarta

Di Yogyakarta kita bisa menemukan hutan mangrove, yakni bila kita menuju ke arah pantai selatan. Tepatnya berada diantara Pantai Depok dan Pantai Samas, secara administratif berada di dusun Baros, Kretek, Bantul, Yogyakarta. Lokasi ini sangat mudah ditempuh yakni melewati jalan Parangtritis ataupun jl. Bantul arah Pantai Samas. Jika melalui jl. Parangtritis sesampainya di pertigaan besar […]

Masjid Taqwa Wonokromo, Tempat Ibadah yang Hening

Wonokromo

Masjid Taqwa Wonokromo berada di wonokromo, Pleret, Bantul, Yogyakarta, keberadaanya yang di dekat tempuran sungai opak dan oya cukup jauh dari keramaian kota yang menambah kekhusukan saat menjalankan ibadah. Menempati tanah putih seluas 5000 meter persegi dengan luas bangunan saat didirikan seluas 420 meter persegi dan setalah dilakukan pengembangan hingga saat ini menjadi 750 meter […]

Masjid Taqwa Wonokromo, tempat ibadah yang hening

Masjid Taqwa Wonokromo

Masjid Taqwa Wonokromo berada di wonokromo, Pleret, Bantul, Yogyakarta, keberadaanya yang di dekat tempuran sungai opak dan oya cukup jauh dari keramaian kota yang menambah kekhusukan saat menjalankan ibadah. Menempati tanah putih seluas 5000 meter persegi dengan luas bangunan saat didirikan seluas 420 meter persegi dan setalah dilakukan pengembangan hingga saat ini menjadi 750 meter […]

Oyo Rivertubing, Mengarungi Sungai Oyo Dengan Sensasi Derasnya Arus Melewati Lekukan Sungai

Oyo Rivertubing

Oyo Rivertubing, Masih satu kawasan dengan Goa Pindul, yakni di desa Bejiharjo, Setelah sampai di Gua Pindul daftar untuk minta paket Oyo River Tubing. Bagi yang senang dengan wisata alam yang menantang pastilah ini merupakan hal yang sangat menyenangkan dan patut dicoba. Yakni Menikmati Paket Wisata Oyo River Tubing yang ditawarkan oleh pengelola sama halnya […]

×
New Order