Desa wisata Bobung masuk secara administrative di Kabupaten Gunung Kidul, tepatnya di dusun Bobung, desa Putat, Kecamatan Patuk, Kabupaten Gunung Kidul. Desa ini berada di 1,5 km dari pinggir jalan utama Jogja Wonosari, sehingga tidak sulit untuk akses ke tempat ini. Bisa menggunakan kendaraan pribadi maupun umum. Kendaraan umum yang melintas sangat banyak di jalan […]
Tag Archives: batik kayu
Desa krebet berada di Desa Sendangsari Kecamatan Pajangan sekitar 12 km barat daya kota Yogyakarta. Bersebelahan dengan Wisata Goa Selarong. Secara geografis dusun krebet terletak dibukit Selarong, disisi paling ujung utara yang kecamatan Pajangan berbatasan langsung dengan Desa Guwosari, Triwidadi dan Bangunjiwo. Saat ini Dusun ini berpenduduk kurang lebih 800 jiwa dengan luas wilayah kurang […]