Goa Selarong merupakan bagian dari kisah perjuangan Pangeran Diponegoro, sebagai tempat sementara dalam menyusun segala strategi setelah kediamannya di serang dan dibakar oleh Belanda. Dalam pelariannya dari Kediamannya dengan menjebol dinding pagar tembok yang tebal Pangeran Diponegoro pergi kearah barat sampai Kulon progo dan kemudian bergerak keselatan hingga menemukan Goa Selarong tersebut. Goa ini terletak […]