Indonesia merupakan Negara yang kaya akan hasil laut dan hasil hutannya, hal ini sangat menyenangkan untuk dinikmati dan pelajari semuanya. untuk mempelajari tentang hasil hutan terutama tentang pepohonan dan perkayuan anda bisa berkunjung dan belajar di museum kayu wanagama. Museum kayu wanagama terletak di kawasan hutan wisata wanagama, Desa Bunder, Kecamatan Playen, Kabupaten Gunungkidul, Yogyakarta, tepatnya di […]