Kampung tahunan yang terletak di kelurahan Tahunan Umbulharjo telah ditetapkan sebagai Kampung wisata. Dengan keragaman seni dan budaya yang ditonjolkan kampung tahunan mencoba untuk maksimalkan potensi tersebut untuk menarik kunjungan wisata. Keberadaan kampung wisata tahunan pada dasarnya telah dirintis sejak tahun 2001 yang lalu, banyak potensi yang yang dikembangkan untuk pertumbuhan ekonomi kreatif. Dari kampung inilah […]
Tag Archives: karawitan
Desa wisata Petung, Kawasan kabupaten terdapat banyak sekali desa wisata dengan keunikan dan keberagaman potensi wisata yang berbeda beda dan menawarkan sesuatu kegiatan yang membuat refresh. Salah satu desa wisata yang berada di dusun Petung, desa kepuhharjo kecamatan cangkringan, kabupaten Sleman, yogyakarta ini adalah desa wisata petung yang menawarkan keindahan pemandangan ciri khas desa di […]