Tag Archives: Budha

Klenteng, Bangunan Tua Nan Eksotis

Klenteng Jogja

Keaneka ragaman budaya di Yogyakarta sangat komplek, dengan bukti keberadaan bangunan bangunan yang menggambarkan dan juga masih berfungsi hingga saat ini. Salah satu bangunan yang masih berfungsi dan tetap berdiri kokoh sebagai satu bukti keragaman di Yogyakarta adalah Klenteng. Klenteng adalah suatu tempat yang berfungsi sebagai tempat peribadatan. Di Yogyakarta terdapat dua Klenteng yang masih […]

Candi Risan, candi yang belum terkuak secara utuh

Candi Risan

Candi Risan berada di dusun Candirejo, desa Risan, kecamatan semin Gunung kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta. Risan konon berarti irisan yakni daerah ini tepat di perbatasan dua wilayah kerajaan yakni Kerajaan Yogyakarta dan Surakarta. Situs Candi ini merupakan penemuan di Gunung Kidul yang terbesar dan terlengkap artefak batu-batunyaSejarah tentang candi ini belum secara pasti diketahui, hanya beberapa perkiraan […]

Patung batu dari Lemahdadi di Desa Bangunjiwo

Patung batu dari Lemahdadi

Patung batu dari Lemahdadi, kita mengenal beberapa sentra kerajinan batu namun yang banyak terdapat di muntilan ataupun di magelang terutama daerah sekitaran Borobudur seperti di desa Taman Agung. Di Yogyakarta terdapat satu tempat dimana kerajinan tersebut dapat anda jumpai di daerah Bangunjiwo, tepatnya di desa Lemahdadi, Bangunjiwo, Kasihan, Bantul. Tempat ini tidak jauh dari balai […]

Museum Purbakala Pleret Bantul

Museum Purbakala Pleret Bantul

Museum Purbakala Pleret, Museum ini mulai dibangun pada tahun 2004 yang selesai pada tahun 2009, namun hingga saat ini bangunan ini belum dipergunakan sebagaimana mestinya. Artinya belum dibuka secara umum, namun menurut penjaga banguan tersebut rencana tahun 2013 akan segera dibuka untuk umum sehingga koleksi museum yang ada bisa dilihat secara luas. Bangunan ini terletak […]

Ribuan Sejarah di Dalam Museum Radya Pustaka, Museum Tertua di Indonesia

Museum Radya Pustaka

Museum Radya Pustaka terletak di Jalan Brigjend Slamet Riyadi, Kompleks Sriwedari dijantung kota Surakarta. Museum Radya Pustaka merupakan museum tertua di Indonesia, museum ini berdiri pada tanggal 28 Oktober 1890. Ditempat ini ada sebuah patung Ranggawarsito tokoh yang disegani masyarakat Jawa, patung ini diresmikan langsung oleh Bung Karno pada tanggal 11 November 1953. Banyak cara […]

Candi Borobudur, Mahakarya yang Pernah menjadi salah satu dari 7 Keajaiban Dunia

Candi Borobudur

Terletak didaerah Muntilan, Magelang, Jawa tengah. Jarak yang ditempuh dari Yogyakarta kurang lebih 42 km kearah utara. Candi ini merupakan tempat ibadah orang Budha, tercermin dari namanya Borobudur yang artinya Biara di Perbukitan, Borobudur berasal dari kata Bara dan Beduhur, yang menurut bahasa sansekerta Bara berarti Biara dan Beduhur berarti diatas bukit. Candi Borobudur dibangun […]

Candi Kalasan, Peninggalan Budha tertua di Yogyakarta

Candi Kalasan

Candi Kalasan, Terletak 50 m selatan di Jalan Yogya Solo, tepatnya di Kalibening, Desa Tirtomartani, Kalasan, Kabupaten Sleman atau 2 Km sebelah barat Candi Prambanan atau 15 Km dari kearah timur dari kota Yogyakarta. Untuk menuju lokasi tersebut sangatlah mudah karena jarak dari jalur utama sangatlah dekat dan sarana dan prasarana yang memungkinkan ke lokasi […]

New Order

[variable_1] Dari [variable_2] Memesan [variable_3] [amount] Menit Yang Lalu.